Jaga Ketersediaan Oksigen Masa Pandemi, Koramil 0824/13 Rambipuji Kawal Pendistribusian

    Jaga Ketersediaan Oksigen Masa Pandemi, Koramil 0824/13 Rambipuji Kawal Pendistribusian

    JEMBER - Dalam menjaga ketersediaan oksigen medis selama masa pandemi Covid 19 ini, dilakukan pengwalan pendistribusiannya guna menjaga stabilitas ketersediaan stock ogsigen untuk konsusmsi  rumah sakit, seperti yang dilakukan oleh Koramil 0824/13 Rambipuji dalam mengawal distribusi ogsigen oleh PT Samator.

    Ogsigen medis merupakan barang kebutuhan strategis dalam percepatan penanganan penderita terpapar Covid 19 yang menjalani perawatan di rumah sakit maupun diruang isolasi, sehingga ketersediaannya harus benar-benar terjaga.

    Danramil 0824/13 Rambipuji Kapten Chb Mulyadi dalam wawancaranya menyatakan, bahwa keberadaan PT Samator Elaku distributor utama oksigen di wilayah Kabupaten Jember, menjadi salah satu  barang strategis yang harus dikawal.pendiatribusiannya, agar tidak disalah gunakan oleh pihak tertenfu, sehingga mengakibatkan kelangkaan dilapangan dan meningkatnya angka kematian, pada.masa pandemi seperti sekarang ini.

    Kita Koramil setiap hari.menerjukan 2 personel, Polsek 2.personel dan satpol PP 1 personel dalam melakukan pengawalan pendistribusian oksigen tersebut. kata Danramil

    Sementara itu Dandim 0824/Jember Letkol Inf La Ode Muhammad Nurdin, saat dikonfirmasi membenarkan adanya pengawalan tersebut, agar rumah sakit yang merawat pasien terkonfirmasi positif Covid 19 tidak kesulitan dalam memenuhi kebutuhan pasokan oksigen untuk perawatan pasien tersebut. uangkapnya. (Siswandi)

    Jember Jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pondok Pesantren Menjadi Sasaran Sebuan...

    Artikel Berikutnya

    Koo

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri Kolaborasi Dengan Royal Thai Police Tangkap Bandar Narkoba DPO Red Notice di Bangkok, Thailand
    Bareskrim Polri Berhasil Amankan DPO Pengendali Clandestine Lab di Bali Asal Ukraina, Dirtipidnarkoba: Bukti Tegas Perang Melawan Narkoba
    Personel Koramil 0824/04 Sukowono Beri Pelatihan  Saka Wira Kartika
    Jajaran Kodam XIV/Hsn di Wilayah Sulsel Berikan Bantuan kepada Korban Banjir
    Kapusjianstralitbang TNI Raih Gelar Doktor dengan Predikat Cumlaude dari Universitas Indonesia

    Ikuti Kami